Filosofi Logo Timur – (Rizkha Ayu Apri Hapsari G)

 

Hello Semua..... :)

Sebelumnya sudah kenal dengan saya? jika belum ini adalah SkuP saya DISINI.

Sehubung dengan adanya “Sayembara Logo TimUR” saya disini juga ingin ikut serta dan bergabung pada TimUR. Pada Cermi ini saya akan menceritakan Logo yang saya buat beserta arti dari sebuah Logo yang saya buat ini.

Logo TimUR yang saya buat 

 

Pastinya sahabat Timur sudah tau apa itu TimUR bukan? Timur adalah singkatan dari Tim Untung Rahardja. Tentunya Timur memiliki banyak Generasi yang telah dilahirkan oleh Bapak Untung Rahardja, M.T.I., MM. Dalam kesempatan ini saya mengikuti sayembara Logo TimUR yang dilaksanakan oleh DID.

Filosofi Logo yang saya buat tersebut memiliki sebuah warna dan bentuk yang bermakna yaitu :

  1. Matahari berwarna jingga : Matahari yang terbit dari timur yang di singkat TimUR adalah Tim Untung Rahardja. Berwarna jingga karena TimUR diharapkan bisa menerbitkan generasi-generasi cemerlang untuk menyinari bumi dan juga agar selalu bersinar cerah seperti matahari.
  2. Daun yang bertumpuk berwarna hijau : Agar TimUR selalu berkembang dari generasi ke generasi berikutnya. Daun hijau yang menggambarkan kampus Perguruan Tinggi Raharja yang disebut sebagai Green Kampus.
  3. Tulisan TimUR berwarna merah : Timur adalah arah matahari pertama kali terbit setiap harinya. Merah melambangkan api yang membara, bahwa Generasi TimUR harus mempunyai jiwa yang berapi-api untuk menaklukan dunia. selain itu Semangat yang selalu berjuang tanpa henti.
  4. Warna dasar hijau : Melambangkan dimana Perguruan Tinggi Raharja sudah menerapkan Go Green. Dan Timur sendiri ada di Perguruan Tinggi Raharja.

Inilah filosofi logo yang saya buat.

 

Posted in

8 Responses

  1. logo yang menarik dari rizkha dan warna warnanya pun hidup ada kesan hijau melambangkan warna Kampus Raharja juga yah^^
    semangat mengikuti event ini dan semoga menang ! ^^

  2. Wah logo dan filosofi buatan Rizkha bagus sekali, terlihat segar ya hehe. Semoga TimUR dapat menjadi seperti apa yang Rizkha tulis ini, sukses selalu ya untuk Rizkha 🤗

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.